Tarian Tana Toraja menyambut tamu. |
Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Makassar mengatakan tarian adat Pa'gellu Tana Toraja ini untuk menyambut tamu kehormatan.
"Kita membuka Tarian ini untuk menunjukkan Muhammadiyah bisa diterima dimana saja," katanya.
Prof Din juga berharap agar peresmian gedung PUSDIM agar dakwah-dakwah di Makassar semakin gencar dan tajam. (Nurfadhilah Bahar)
Komentar
Posting Komentar